Assalamualaikum Wr. wb
Kepada para Alumni SMK Karya Bhakti di mohon untuk melakukan pengisian pendataan alumni, hal ini untuk mengecek daya serap lulusan dan menjadi bahan evaluasi bagi sekolah.
Untuk pengisian silahkan klik link di bawah
Loading̷...
Senin, 24 Juni 2019
Minggu, 24 September 2017
02.53
Abdul
No comments

PT Yamaha Motor Indonesia, selalu melakukan monitoring kepada seluruh sekolah yang melakukan kerja sama dengan PT Yamaha. Salah satu sekolah yang dimonitoring adalah SMK Karya Bhakti, yang bertempat di Komplek Cilengkrang 2 Jl. Manglayang IV No 7D, Kel. Palasari kec. Cibiru Kota bandung. Monitoring ini selain sebagai sarana mempererat silaturahim, juga memantau perkembangan...
Jumat, 30 Juni 2017
06.35
Abdul
No comments

Visi SMK Karya Bhakti adalah Menjadi sekolah unggulan yang menghasilkan tamatan yang berkualitas, cerdas, mandiri dan berprestasi dalam IPTEK dan IMTAQ serta berkarakter akhlak mulia. yang kemudian diturunkan dalam salah satu misinya yaitu membentuk kepribadian yang berakhlak mulia melalui pengembangan diri untuk meraih prestasi yang terpadu dalam IPTEK dan IMTAQ. Maka...
Senin, 27 Maret 2017
00.36
Abdul
No comments

SMK Karya Bhakti dalam meningkatkan pelayanan terhadap siswanya melakukan kerja sama dengan industri. Untuk Jurusan Teknik Sepeda Motor kerja sama yang sudah terjalin adalah dengan PT YIM manufacturing, Sehingga sejak tahun 2015 PT YIM manufacturing telah membantu terutama peralatan praktek berupa engine Sepeda Motor dari merek Yamaha.
Untuk tahun 2017 SMK Karya Bhakti...
00.10
Abdul
No comments
SMK Karya Bhakti berusaha menyalurkan potensi siswa/wi nya dengan membuka ekstrakurikuler. Salah satu ekstra kurikuler yang dibuka adalah Pencak silat Panglipur. Kegiatan ekstrakurikuler Pencaksilat dilatih oleh saudara Eka Wiguna, Mahasiswa BKI UIN SGD Bandung, yang juga salah satu anggota Pencak silat Panglipur.
Kegiatan Eksul Pencaksilat dilaksanakan setia hari rabu Jam 13.00.
...
Sabtu, 25 Februari 2017
19.42
Abdul
No comments

Jumat-sabtu (24-25) februari 2017 telah dilaksanakan Uji Kompetensi untuk siswa Jurusan Teknik Sepeda Motor (TSM). Adapun penguji berasal dari Industri yakni JG Yamaha Motor bapa Tri Haryanto. Dibantu Bapa Abdul Patonah, S.Pd dari SMKN 8 Bandung. Untuk Penguji Internal diwakili oleh Bapa Ana Elim, dan Ketua Jurusan TSM SMK Karya Bhakti Bapa Abdul Rohman, S.Pd.
Kegiatan...
Sabtu, 22 Oktober 2016
14.11
Abdul
No comments

Bandung,( 5 /10/2016 ) Siswa Kelas XII SMK Karya Bhakti Bandung bersiap untuk menghadapi Ujian Sidang didepan tiga penguji. Ujian sdang ini merupakan rangkaian akhir kegiatan prakerin sebagai wujud tanggung jawab tertulis pelakasanaan Prakerin yang telah dilaksanakan selama empat bulan sebelumnya. Setiap siswa wajib membuat laporan kegiatan Prakerin yang berisi kegiatan...
Langganan:
Postingan (Atom)